Postingan

Menampilkan postingan dari 2020

Manfaat Membaca Untuk Anak Anak

Gambar
  Budaya membaca anak anak Indonesia bisa dibilang cukup memprihatinkan. Bisa dibilang cukup banyak anak yang lebih memilih bermain game atau nonton video dengan smartphone mereka dibandingkan membaca. Padahal sebenarnya membaca ini memiliki manfaat yang cukup banyak bagi anak anak. Beberapa manfaat dari membaca yang bisa diperoleh anak anak ini antara lain adalah sebagai berikut : 1. Menambah perbendaharaan kosa kata Salah satu manfaat yang bisa diperoleh dengan membaca adalah mampu menambah perbendaharaan kata. Dengan membaca kita akan mengetahui kata kata ataupun frasa baru yang mungkin sebelumnya belum pernah didengar. 2. Meningkatkan Kemampuan Berbahasa Selain menambah perbendaharaan kata, membaca juga bisa meningkatkan kemampuan berbahasa anak anak. Misalnya saja anak akan lebih mudah dalam menyusun kata kata yang ada untuk berkomunikasi dengan orang lain.  3. Meningkatkan Konsentrasi Anak Kebiasaan anak anak membaca juga bermanfaat untuk meningkatkan daya konsentrasi mereka. An

Konsultasi Masalah Kesehatan Mudah dengan SehatQ.Com

Gambar
Masalah kesehatan merupakan salah satu hal yang sangat vital bagi seorang manusia. Karena itu kita tidak bisa sembarangan saja mengambil suatu tindakan dalam masalah ini. Karena jika sampai salah mengambil tindakan bisa saja berakibat fatal. Misalnya saja ada orang yang menderita suatu penyakit yang tak terlalu berat akan tetapi ditangani dengan asal asalan bisa saja penyakitnya akan menjadi lebih parah atau dalam kasus yang lebih berat bisa saja mengakibatkan kehilangan nyawa. Untuk itu dalam masalah kesehatan ini sebelum kita mengambil sebuah tindakan sebaiknya kita benar benar paham apa yang boleh dan tak boleh kita lakukan. Untuk itu penting bagi kita bertanya terlebih dahulu kepada ahli yang memang memiliki kompetensi dalam masalah kesehatan ini yakni dokter. Apalagi sekarang ini untuk berkonsultasi masalah kesehatan sudah cukup mudah untuk dilakukan. Dengan adanya berbagai website maupun aplikasi kesehatan yang ada kita bahkan bisa berkonsultasi secara online dengan dokter dokter